Perbedaan Antara Suka, Sayang, Dan Cinta
Senin, 13 Maret 2017
Mungkin sebagian dari kita menganggap Suka, Sayang, dan Cinta itu sama. Tapi sebenarnya itu adalah hal yang berbeda. Berikut ini adalah perbedaan antara Suka, Sayang, dan Cinta.
- Suka adalah saat kau melihatnya kau akan berkata. sangat cantik dan menawan."
- Sayang adalah saat kau melihatnya kau akan melihalnya dari hatimu dan bukan matamu.
- Cinta adalah saat kau melihatnya kau akan berkata. "Buatku dia adalah anugerah terindah yang pernah Tuhan berikan padaku.."
- Pada saat orang yang kau sukai rnenyakitimu, maka kau akan rnarah dan tak mau lagi bicara padanya.
- Pada saat orang yang kau sayangi menyakitimu. engkau akan rrenangis untuknya.
- Pada saat orang yang kau cintai menyakitimu. kau akan berkata. "Tak apa dia hanya tak tau apa yang dia lakukan."
- Pada saat kau suka padanya. kau akan MEMAKSANYA untuk menyukaimu.
- Pada saat kau sayang padanya. kau akan MEMBIARKANNYA MEMILIH.
- Pada saat kau cinta padanya. kau akan selalu MENANTINYA dengan setia dan tulus
- Suka adalah kau akan menemaninya bila itu menguntungkan.
- Sayang adalah kau akan menemaninya di saal dia membutuhkan.
- Cinta adalah kau akan menemaninya di saat bagaimana keadaanmu.
- Suka adalah hal yang menuntut.
- Sayang adalah hal memberi dan menerima.
- Cinta adalah hal yang memberi dengan rela.
http://www.jomloo.com/2016/12/perbedaan-antara-suka-sayang-dan-cinta.html